Lava Bantal Berbah Sleman

Image
Lava Bantal Berbah Sleman - Merupakan wisata baru dan terpopuler di kota Sleman sehingga pihak dinas pariwisata pun mengakui tempat tersebut layak digadang-gadang menjadi spot traveling di Yogyakarta yang lagi hits di 2018 ini. Sesuai di situs resmi Dinas Pariwisata Sleman bahwa Lava Bantal diikut sertakan dalam Tujuan Wisata Baru Terpopuler Anugerah Pesona Indoensia 2018 lihat di situs resmi dinas pariwisata sleman tentang lava bantal Lokasi : Jalan Berbah - Prambanan Berbah Karangan, Karangan, Kalitirto, Berbah, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55573 Maps : With 1000+ reviewer and see the Maps  Lava Bantal Klik untuk melihat lebih jelas Spot traveling di Lava Bantal: 1. Sungai 2. Jembatan 3. Pendopo 4. Bambu 5. Taman Ticket : Motorcycle - Rp. 2.000,- Car - Rp. 5.000,- Bus - Rp. 10.000,- Mari dukung lava bantal menjadi destinasi favorit dengan cara mengunjungi langsung destinasi tersebut dan merasakan spot langsung di sana. Tetap menjaga

Gunung Merapi Yogyakarta

Gunung Merapi

Gunung Merapi adalah tempat wisata di ujung utara kota Yogyakarta. Perbatasan langsung dengan Jawa Tengah, Klaten, dan Wonosobo. Foto di atas adalah Foto Gunung Merapi hasil jepretan teman saya Faisal Indrawan. Diambil saat sore hari di selatan gunung merapi di Turi Sleman. Ada banyak wisata yang bisa kita eksplor sebagai destinasi wisata maupun untuk spot foto preweed.

Distance :
Jarak 0 km - Puncak Gunung Merapi

Spot :
1. Bunker Kali Adem
2. Jalur Geger Boyo - Cocok dijadikan latar untuk prewedding dengan view timur
3. Sepanjang jalan setelah TPR barat - sunset yang indah
4. Puncak Garuda bagi pendaki gunung
5. Bukit Klangon
6. Museum Gunung Merapi

View merapi barat daya dari Museum Gunung Merapi

view dari selatan, tepatnya embung tambak boyo





Comments